Langsung ke konten utama

mengenal hewan black panther

Black panther atau macan kumbang memiliki nama latin Panthera Pardus Melas.

Black panther atau macan kumbang cukup langka. Karena berwarna hitam dengan kemampuan berburu mangsa yang luar biasa, macan kumbang dijuluki dengan sebutan 
"the ghost of the forest" atau hantu hutan rimba.

Disebut hantu lantaran macan kumbang memiliki warna hitam pekat, yang membuatnya tak terlihat mata hewan lain jika berkeliaran di malam hari.

Melansir dari Ripleys, banyak orang mengira macan kumbang atau black panther adalah spesies kucing besar tersendiri yang berbeda dari spesies macan tutul, jaguar dan lain-lainnya.

Padahal black panther adalah spesies yang sama, hanya saja ia mengalami kelainan pigmen yang dinamakan melanisme.

Komentar